Kitab Al-Mughni merupakan salah satu di antara ensiklopedi fiqih Islam dari zaman salafush shalih yang terbaik. Sebagaimana kitab-kitab fiqih lainnya, kitab Al-Mughni Ibnu Qudamah ini dimulai dengan pembahasan fiqih thaharah, wudhu, mandi, sholat, sholat-sholat sunnah, pembahasan jenazah, haji dan umrah, zakat, puasa.
Menurut madzhab Maliki, “thaharah” ialah sifat hukmiyyah yang orang. memilikinya dibolehkan shalat dengan pakaian yang dipakainya dan tempat yang dia. pakai untuk shalat. Sifat hukmiyyah berarti sifat yang bersifat maknawi yang. ditentukan oleh sang pemilik hukum sebagai syarat sahnya shalat.2 [3] Dari pemikiran.
Kebanyakan yang kita dapat di dalam kitab fiqh, mereka membaginya menjadi 4 macam, yaitu : air mutlaq air musta’mal air yang tercampur benda yang suci air yang tercampur dengan benda yang najis. Berikut ini adalah penjabarannya secara ringkas : fSeri 1 : Fiqih Thaharah Ahmad Sarwat, Lc 1.1.
3. KATA PENGANTAR Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang, puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan Rahmat, Hidayah, dan Inayah-Nya sehingga kami dapat merampungkan penyusunan makalah fiqih dengan judul "thaharah" tepat pada waktunya.
Jenis Thaharah Thaharah terbagi menjadi dua, secara batin dan lahir, keduanya termasuk di antara cabang keimanan. Thaharah bathiniyah: ialah menyucikan diri dari kotoran kesyirikan dan kemaksiatan dari diri dengan cara menegakkan . tauhid dan beramal saleh. Thaharah lahiriyah: ialah menyucikan diri menghilangkan hadats dan najis. Bentuk Thaharah 1.
12. 2. Puasa. Wanita yang sedang nifas tidak boleh melakukan puasa wajib maupun sunnah. Akan tetapi ia wajib mengqadha puasa wajib yang ia tinggalkan pada masa nifas. Berdasarkan hadits Aisyah radhiyallahu ‘anha, “Ketika kami mengalami haid, kami diperintahkan untuk mengqadha puasa dan tidak diperintahkan untuk mengqadha shalat.” (Muttafaq ‘ala
4) 2 Husnul qodim, M.A.Fiqih ibadah (jakarta : Transwancara, 2008, hlm. 8 ) B. Macam-Macam Thaharah Thaharah sendiri terbagi menjadi 2 yaitu : a. Thaharah dari Najis Tharah dari benda atau apapun yang termasuk najis artinya bagaimana cara yang benar dan sesuai dengan tuntunan syariat agar terlepas dari apa apa yang najis jika melekat pada badan
2.4 Manfaat Thaharah. Untuk membersihkan badan, pakaian, dan tempat dari hadas dan najis ketika hendak melaksanakan suatu ibadah. 1. terjauh dari penyakit. 2. syetan, jin tidak menyukainya. 3. disukai sesma manusia. 4. dekat dengan allah dan para malaikat. 5. sebagai penghapus dosa.
MAKALAH THARAH, FIQIH. Yunida 28. 2019, YUNIDA. Dalam hukum islam terdapat suatu hal dimana segala seluk beluknya termasuk bagian ilmu dan amalan yang sangat penting yakni bersuci, atau dalam fiqih disebut dengan thaharah. Yang dimaksud dengan thaharah ini tidak hanya suci secara lahiriyah, namun dapat juga membersihkan secara batiniyah.
2. Macam- Macam Najis. a. Najis mughallazhah (berat), yaitu anjing dan babi, serta keturunan dari keduanya. Rasulullah saw. bersabda, “Sucinya tempat air seseorang di antara kalian jika dijilat anjing ialah. dengan dicuci tujuh kali, salah satunya dicampur dengan debu tanah.” (H.R Muslim). b.
9nHsI.